Lompat ke konten Lompat ke sidebar Lompat ke footer

Lowongan Kerja PT. Summit Adyawinsa Indonesia

 

Follow juga Tiktok Kita @lokerkarawang.id
Follow instagram kita @infolokerkarawang123
Untuk update loker terbaru

PT.Summit Adyawinsa Indonesia merupakan perusahaan yang bergerak di bidang otomotif yaitu untuk mobil. dengan costumer honda,mitsubishi,suzuki dan toyota. Gaji PT.Summit Adyawinsa Indonesia ini adalah golongan 1 di karawang yaitu UMK terbesar di indonesia untuk lokasinya bukan di kawasan industri melainkan di pinggir jalan raya yaitu di jalan panggkal perjuangan, kalau belum tahu alamatnya gampang sekali kalau teman-teman tahu alamat SMK N 1 Karawang, dari SMK N1 Karawang ke arah cikarang tidak jauh dari situ ada di sebalah kiri jalan ada PT.Summit Adyawinsa Indonesia.

PT. Summit Adyawinsa Indonesia membutuhkan karyawan baru dengan dengan kualifikasi persyaratan dan beberapa posisi bagian sebagai berikut ini :

Posisi dan Kualifikasi:

Dies Assembly

Kualifikasi:

  1. Minimal pendidikan SMK dari jurusan T. Mesin atau yang serupa
  2. Memiliki pengalaman minimal 3 tahun dalam bidang assembly dies/jig
  3. Memiliki skil khusus seperti: welding CO argon, dan membaca gambar dies
  4. Siap bekerja di Karawang Barat Seceparnya

Deskripsi Pekerjaan:

  • Dies sub assembly
  • Dies & Jig assembly
  • Dies & jig trial
  • Sample part making
  • Improvement
Alamat PT Summit Adyawinsa Indonesia
Jl. Pangkal Perjuangan
Tanjung Mekar, Karawang Barat
Karawang 41316

Sekedar Informasi

Lebih berhati-hati dengan informasi lowongan penipuan, pastikan cek terlebih dahulu alamat tempat seleksi dengan alamat resmi perusahaan. Jika kalian menemukan penipuan informasi lowongan kerja di situs ini, mohon untuk menghubungi admin di Instagram @infolokerkarawang123

CARA LAMAR
Bagi anda yang ingin melamar silahkan kirim e-mail dibawah ini, 

Email:

utami.septiarini@summitadyawinsa.co.id

Subject email:

Nama_Dies Assembly

Pastikan isi data diri dengan lengkap dan benar

Segera kirim lamaranmu ya, sebelum ditutup...

Semoga dilancarkan prosesnya sampai diterima di Perusahaan tersebut